Kembali ke Artikel
Yuk, Jaga Kebersihan Kelas!
20 Feb/2025

Yuk, Jaga Kebersihan Kelas!

Judul: Yuk, Jaga Kebersihan Kelas!

Penulis: Anizah Puspitasri

Editor: Uzlifatul Rusydiana

Halaman: iv, 18 hlm, 14,8 x 21 cm

Cetakan: Pertama, Februari 2025

Penerbit: Pustaka Mediaguru

ISBN:

Harga:

 

SINOPSIS

 

Suatu pagi di TK Ceria, ada tiga sahabat bernama Nisa, Tia, dan Abi. Mereka selalu bermain bersama di taman bermain sekolah. Namun, ada satu teman di kelas mereka, yaitu Bobi, yang sering tidak mengembalikan mainan ke tempatnya setelah bermain. Akibatnya, kelas menjadi kotor. Saat jam istirahat, Nisa terpeleset dan terjatuh karena mainan yang berserakan. Kira-kira, apa yang akan dilakukan oleh Nisa, Tia, dan Abi? Yuk, kita simak ceritanya.

JELAJAH