Judul: SIMPUL PUSAKA: Warisan Cerita dari Negeri Sai Bumi Ruwa Jurai
Penulis: Bima Suci Rahmatullah
Editor: Mislinatul Sakdiyah
Halaman: iv, 74 hlm, 14,8 x 21 cm
Cetakan: Pertama, Oktober 2024
Penerbit: Pustaka Mediaguru
ISBN:
Harga:
SINOPSIS
Lampung, yang kerap dibayangkan sebagai hamparan lahan pertanian hasil transmigrasi, menyimpan segudang kisah magis yang tak kalah subur. Di balik keindahan alamnya, tersembunyi cerita rakyat dan legenda yang telah diwariskan turun-temurun oleh masyarakat setempat.
Banyak upacara adat dan tradisi di Lampung yang terinspirasi dari cerita-cerita rakyat ini. Hal ini menunjukkan betapa dalamnya akar cerita rakyat dalam kehidupan masyarakat Lampung.
Setiap kisah adalah jendela menuju kekayaan budaya dan tradisi masyarakat Lampung yang menyimpan pesan mendalam dan menginspirasi. Penasaran ingin merasakan suasana magis Lampung? Yuk, kita berpetualang ke Lampung melalui cerita rakyatnya!