Judul: Perbatasan di Ujung Negeri Tanah Porodisa
Penulis: Yuli Puji Astutik
Editor: Putri Asmara C.C.I.
Halaman: vi, 112 hlm, 14,8 x 21 cm
Cetakan: Pertama, Juni 2024
Penerbit: Pustaka Mediaguru
ISBN:
Harga:
SINOPSIS
Sulitnya menjadi tenaga pengajar di daerah maju atau kota besar, membuatku berinisiatif untuk menjadi seorang tenaga pendidik di daerah 3T (Tertinggal, Terdepan, dan Terluar). Aku bertugas mengajar selama satu tahun di ujung negeri, Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara. Pelosok yang sangat membutuhkan sentuhan guru.
Buku Perbatasan di Ujung Negeri Tanah Porodisa ini, menceritakan berbagai perjuanganku ketika mendaratkan kaki di Tanah Porodisa yang artinya tanah surga. Sebuah kepulauan dengan keindahan dan kekayaan laut yang memesona. Daerah yang kental dengan budaya dan adat istiadat serta masyarakat yang menjunjung tinggi toleransi.