Kembali ke Artikel
PANTUNKU PK2T (Taat, Tanggung jawab, Peduli)
12 Jan/2023

PANTUNKU PK2T (Taat, Tanggung jawab, Peduli)

Judul: PANTUNKU PK2T (Taat, Tanggung jawab, Peduli)
Penulis: Suprihati

Editor: Yudha Kurniawan

Halaman: x, 142 hlm, 14,8 x 21 cm

Cetakan: I, Januari 2023

ISBN:
Harga:

 

Buku Pantun PK2T adalah Pendidikan Karakter Kristiani Tirtamarta yang dijabarkan dalam ACTS (adoration, curious, tolerant, self-contained). Di mana ditanamkan karakter Kristiani pada peserta didik di Sekolah Tirtamarta-BPK Penabur.

Karakter taat, tanggung jawab, dan peduli yang dituangkan melalui pantun pada buku ini selaras dengan karakter Profil Pelajar Pancasila, yaitu berakhlak mulia, bernalar kritis, berkebinekaan global, mandiri, bergotong royong, dan kreatif. Karakter kepedulian terhadap lingkungan pemberian Tuhan juga ditanamkan sebagai ungkapan syukur kepada Sang Pencipta Alam.

Diharapkan karakter ketaatan kepada Tuhan dan patuh kepada orang tua dan guru tertanam pada peserta didiknya.

JELAJAH