Kembali ke Artikel
Lestari Alamku Indah Bumiku
28 Jun/2024

Lestari Alamku Indah Bumiku

Judul: Lestari Alamku Indah Bumiku

Penulis: Dwi Astuti

Editor: Adrianus Yudi Aryanto

Halaman: vi, 72 hlm, 14,8 x 21 cm

Cetakan: Pertama, Juni 2024

Penerbit: Pustaka Mediaguru

ISBN:

Harga:

 

SINOPSIS

 

Masalah sampah di negara kita sudah menjadi topik pembicaraan selama puluhan tahun. Seiring waktu, masalah ini semakin rumit dan beragam. Pemerintah telah melakukan berbagai upaya untuk menyosialisasikan dan mengedukasi masyarakat tentang cara mencegah, mengolah, dan mengatasi sampah. Langkah-langkah untuk menjaga kelestarian alam, seperti melarang penebangan liar, mereboisasi hutan lindung, dan mengadakan gerakan menanam seribu pohon, juga telah dilakukan.

Situasi ini sangat menyedihkan. Penulis menyadari perlunya usaha khusus untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap alam. Buku berjudul "Lestari Alamku, Indah Bumiku" dipersembahkan sebagai bentuk keprihatinan akademik dan kepedulian terhadap manusia sebagai hamba Allah, serta sebagai rasa syukur atas segala ciptaan-Nya.

Harapan besar disematkan dalam buku ini untuk mengubah paradigma dalam membangun peradaban. Buku ini diharapkan dapat menjadi sumber yang bermanfaat bagi siswa, guru, mahasiswa, praktisi pendidikan, dan pengambil kebijakan dalam bidang Green Generation (GG) di Indonesia.

JELAJAH